Join The Community

Premium WordPress Themes

Sunday, December 25, 2011

Aku Bukan Pilihan

"Kenapa kamu berubah?" Tanyaku perlahan, masih menahan langkahnya.

"Aku tidak pernah berubah, kamu yang berubah! Egois!" Jawabnya begitu saja, ringan. Seakan-akan dia tak menggunakan otaknya untuk memikirkan ucapannya.

"Kamu tahu kan kalau aku sayang sama kamu?" Aku masih terus bertanya, aku ingin kepastian.

"Masa bodoh! Kamu sayang sama aku? Aku enggak peduli! Aku bosan dengan tingkahmu yang terlalu berlebihan itu! Kamu selalu menempatkan dirimu sebagai yang utama, kau kira kau paling sempurna? Pikirkan caramu, Bodoh!" Dia menghempaskan tanganku, aku hanya menunduk, terdiam.

Aku hanya menatapnya, tapi dia palingkan wajahnya, "Kenapa harus aku? Kenapa harus aku yang terus kamu sakiti?" Air mata tulus mengalir perlahan, menggenang di pelupuk mata, terjun bebas menuju pipiku. Aku benci kondisi seperti ini. Aku benci ketika aku tiba-tiba saja menangis meskipun aku telah berusaha untuk tetap terlihat kuat.

Dia menatapku dengan getir, tergesa-gesa merogoh-rogoh isi tasnya, selembar tissue kini ada ditangannya, "Aku hanya ingin melindungi perasaanmu, aku tahu aku bukan yang terbaik, aku tahu kau pernah disakiti mantanmu dengan  begitu dalam. Aku bukan wanita yang konsisten. Wanita-wanita disekitarmu yang lebih dulu kau kenal jauh lebih konsisten daripada aku. Kenapa kau masih menahanku?"

Isak tangis yang kutahan tetap tak mau kompromi pada keadaan, "Kemarin, aku berkata seperti itu karena kamu merancau terus, aku benci wanita yang selalu marah-marah dengan alasan yang tak jelas, terlalu childish! Aku marah sama kamu karena aku sayang sama kamu."

"Lalu? Kau mau apa? Harusnya kamu menyesal karena telah memilih aku! Kalau kau tahu ada wanita-wanita yang konsisten yang jauh lebih baik daripada aku, kejarlah! Biarkan aku pergi!" Ucapnya dengan nada tinggi, sambil sesekali menatap kekasih barunya dengan wajah khawatir.

Aku semakin frustasi dibuatnya, wanita memang selalu pandai memutar-mutar masalah hingga tak jelas lagi inti dari masalah tersebut. Aku menatapnya geram, dengan cepat kuulurkan tanganku, kuraih tubuhnya, kini dia rasakan lenganku menghangatkan tubuhnya, "Salahku, yang terlalu cepat mengambil keputusan. Salahku, yang mengenalmu dengan begitu instan. Menyatakan cinta dengan begitu cepat, padahal kita belum saling mengenal, belum saling tahu. Tapi, kenapa kau bisa begitu menyakitiku? Apakah yang instan selalu membawa kesedihan?"

Dia memang tak membalas pelukku, tapi dia mematung, aku tahu dia turut larut dalam hangatnya suasana kali itu, hanya pada saat itulah kami bisa berbicara dengan begitu dekat, dengan pelukan lekat, "Kalau sudah seperti ini, siapa yang pantas disalahkan? Tuhan? Ah, kau tahu Tuhan memang punya wewenang tertinggi dalam hidupmu dan hidupku, tak pantas kalau aku dan kamu menyalahkan Dia. Cintamu dan cintaku terlalu buta, kita membiarkan diri kita sendiri tertabrak oleh cinta dengan brutalnya. Lalu, cinta berwujud menjadi sesuatu yang dia suka dan kita terjebak! Kalau sudah seperti ini, bagaimana mau terlepas dari jeratannya?"

Sialan! Wanita yang awalnya kuanggap seperti anak kecil ini ternyata mampu membuatku menangis untuk kedua kalinya, "Tapi, sebodoh-bodohnya cinta, setolol-tololnya cinta, dia tetap terasa nyaman kan?"

"Iya, nyaman sekali, disatu sisi aku memang senang berada di dekatmu, di sisi yang lain aku tak mampu mengimbangi kesempurnaanmu. Ini jalan terbaik kan? Tidak membiarkan diriku dan dirimu tersiksa dalam suatu hubungan, aku tahu kau pun sebenarnya tersiksa." Jelasnya perlahan, sesekali kurasakan tangannya menyambut pelukku, lalu dia lepaskan lagi, takutkah dia pada kekasihnya?

Aku menarik nafas, menenangkan diri, sesakit inikah perpisahan? Aku pasti akan sangat merindukannya, "Berjanjilah padaku bahwa kau akan bahagia bersama pilihanmu, meskipun kebahagiaanmu tak lagi membutuhkan sosokku. Percuma mengharapkan kamu yang dulu kembali, kamu berubah menjadi seseorang yang tidak lagi kukenal. Aku memang bukan pilihan."

"Kamu yang memaksaku berubah."

"Jadi, sampai disini?"

"Ya, sampai disini."

"Kau tidak mau merasakan semur daging buatanku?"

"Tidak, lain kali mungkin."

"Aku akan merindukanmu."

"Begitu juga aku."

"Pergilah."

"Jaga dirimu baik-baik." Desahnya perlahan, kubiarkan tubuhnya lepas dari pelukanku. Dia melenggang santai menuju pria di sudut sana yang sejak tadi menunggunya. Dia mencium pipi pria itu dengan begitu mesranya, semesra kala dia mencium pipiku. Dia menggandeng pria itu dengan begitu hangatnya, sehangat dia menggendeng tanganku dulu.

Sementara aku masih mematung menatap kepergiannya, punggungnya telah berlalu, tangisku belum juga reda. Perpisahan memang kadang butuh air mata.

With love :)
Dwitasari
from http://dwitasarii.blogspot.com/

Yang Bodoh Aku, Yang Tolol Kamu, Atau Kita Sama-Sama Idiot?

“Aku hanya ingin diperlakukan seperti wanita.” Ucapku tegas sambil menyorot matanya.

“Memangnya, aku memperlakukanmu seperti waria?” Jawabnya singkat, mengundang emosiku naik satu tangga walau belum menuju puncak.

“Kamu ini bisa peka sedikit tidak? Percuma kamu punya perasaan kalau tidak dipakai dan digunakan!” Bentakku
menyentuh kasar gendang telinganya. Dia hanya tercengang, tak percaya aku bisa mengeluarkan suara sekencang itu.

“Jadi, aku harus gimana dong, Wanitaku?” Tanyanya dengan nada sedikit manja, uh aku tak tergoda! Kalau saja ada sebuah barang di tanganku, sudah kulemparkan ke wajahnya, hingga memar dan merah.

“Kok nanya? Pikir sendiri dong, Bodoh!” Jawabku sinis, aku masih memalingkan wajah, enggan menatapnya wajahnya yang datar dan seringkali tak berekspresi itu.

"Aku kurang apa?” Kembali dia bertanya, tanpa wajah berdosa.

“Astaga Tuhaaaaaaaaaan, kamu pengen buat aku mati di tempat, hah?!”

“Astaga Tuhaaaaaaaaaan, mahluk ciptaanMu yang satu ini kelewat sensi!”

“Kamu maunya diperhatiin tapi enggak mau memperhatikan, kamu maunya disayangi tapi jarang menyayangi, kamu maunya dipedulikan tapi jarang mempedulikan, kamu selalu menyalahkan tapi seringkali enggak mau disalahkan, kamu itu seringkali………….”

“STOP! Bisa enggak sih kamu enggak buat aku tambah capek, Tolol!” Bentaknya dengan nada tinggi, aku terdiam.
Seketika suasana menjadi hening, rambutku berantakan, dan bajunya yang acak-acakan, setiap kali ada pertengkaran, kami selalu terlihat menjijikan. Dia berjalan ke arahku, melayangkan tamparan hangat dipipiku, “Cewe manja kayak kamu harus tahu rasanya sakit. Kalau kamu kebiasaan nyakitin orang lain justru perasaan kamu yang lama-kelamaan akan mati. Kamu terlalu banyak ngeluh, kalau kamu mau seseorang yang kamu cintai berubah menjadi seseorang yang kamu mau, suruh robot aja, jangan suruh manusia!”

Aku hanya terdiam menatapnya, air mata perlahan menuruni kelopak mataku, mengalir begitu saja di pipiku, “Enggak pernah ada cowo yang memperlakukan aku seperti itu, Bodoh!”

“Itu masalahnya! Terlalu banyak cowo idiot yang kamu atur-atur hidupnya. Kamu bisa miliki hati seseorang, tapi kamu belum tentu miliki jalan hidupnya! Cobalah mengerti sudut pandangku, Sayang. Jangan gunakan keegoisanmu untuk mempertahankan sesuatu yang sebenarnya tak baik untukmu. Ini bukan hanya masalahmu, tapi ini masalah kita, Sayang.” Ucapnya menenangkanku, dia gunakan tangannya yang lembut untuk menghapus air mataku.

“Tuhan selalu punya rencana tersendiri, buktinya kini aku jadi kekasihmu dan aku banyak belajar darimu.”
“Pikiranku bisa saja salah, tapi pikiran kita bisa saja benar, karena kita memikirkannya berdua, bukan sendiri-sendiri.” Ucapnya lembut sambil memasang senyum simpul dibibirnya. Tak pernah aku merasa setenang dan sehangat itu.


with love :)
Dwitasari

from http://dwitasarii.blogspot.com/

Tuesday, September 6, 2011

PENEMU MOUSE

Siapakah tikus kecil yang selalu membantu pekerjaan kita menggunakan komputer? Biasanya ada dua tombol di kiri dan kanannya dan ada roda yang dapat diputar di antara kedua tombol itu. Tentu setiap orang yang pernah memegang komputer tahu jawabannya. Ya, itulah mouse atau lazim disebut tetikus. Peranti kecil yang menyertai papan ketik komputer (keyboard), berguna untuk navigasi cursor di layar komputer.
Nama Douglas Engelbart tidak terlalu terkenal dibandingkan dengan Bill Gates atau Steve Jobs, Douglas. Padahal, baik PC (personal computer) – yang memakai Windows- maupun Apple Macintosh, sama-sama menggunakan peranti buatan Douglas ini.
Tetikus diciptakan sebagai suatu temuan sampingan dari projek lain yang lebih ambisius, augmenting human intellect, yaitu projek untuk meningkatkan kemampuan intelektual manusia dengan bantuan komputer. Dalam projek itu, dipertimbangkan alat yang dapat mempermudah interaksi manusia dengan komputer melalui alat yang dapat menggerak-gerakkan penunjuk di sepanjang layar. Dengan alat ini diharapkan interaksi antara manusia dan komputer menjadi lebih alamiah sehingga komputer dapat digunakan secara optimal untuk memecahkan masalah manusia.
Pada saat itu, sudah terdapat beberapa jenis alat yang dapat menggerak-gerakkan penunjuk di layar, seperti lampu pena (pen light) dan juga joystick. Namun, Engelbart tidak puas dengan alat-alat ini. Dia mencoba untuk memetakan karakteristik-karakteristik dari alat penunjuk yang telah ada dan melihat suatu alat yang belum ada dalam peta itu, yaitu tetikus. Penemuan pun telah lahir.
Douglas tidak mengingat siapa yang memberi nama mouse pada alat ciptaannya itu. Yang jelas, alat dengan kabel yang memanjang dari belakang itu memang mirip tikus dan setiap orang di laboratorium tempat Douglas bekerja memanggil alat tersebut mouse.
Douglas Engelbart lahir pada 30 Januari 1925 di Oregon, Amerika Serikat. Douglas adalah bungsu dari 3 bersaudara anak pasangan Carl Louis Engelbart dan Gladys Charlotte Amelia Munson Engelbart.
Setelah lulus dari sekolah menengah Douglas masuk ke Oregon State University. Namun, pada Perang Dunia ke-2, dia masuk angkatan laut dan menjadi teknisi radar di Filipina selama dua tahun. Pada masa itulah, Douglas membaca buku yang memberi inspirasi kepadanya: As We May Think, buku karya Vannevar Bush. Dia kemudian pulang ke Oregon State University dan menyelesaikan kuliah sarjananya di jurusan teknik elektro pada tahun 1948. Selain itu, dia juga menyelesaikan sarjana di University of California Berkeley, dan mendapat gelar B. Eng pada tahun 1952, lalu mendapat gelar Ph.D. di bidang teknik elektro dan ilmu komputer (EECS – Electrical Engineering and Computer Science) 3 tahun kemudian.
Setelah menyelesaikan studi doktoralnya, Douglas tinggal di Berkeley untuk mengajar. Namun hanya berlangsung satu tahun. Douglas kemudian merencanakan perusahaan Digital Techniques. Perusahaan ini bertujuan untuk mengomersialkan hasil kerja doktoralnya dalam bidang alat penyimpanan (storage device). Namun, perusahaan ini pun hanya bertahan setahun dan Douglas pun berpindah ke Stanford Research Institute (SRI).
Di SRI, Douglas mematenkan dua belas paten atas nama dirinya. Douglas mengajukan proposal untuk membuat projek yang diberi nama “Augmenting Human Intellect: A Conceptual Framwork”. Projek ini berhasil mendapat dana dari ARPA (Advanced Research Projects Agency), agen pemerintah Amerika Serikat di bawah Departemen Pertahanan yang bertujuan untuk pengembangan teknologi baru untuk kepentingan militer. Dengan dana itu, Douglas mendirikan suatu laboratorium sendiri di SRI yang ia beri nama ARC (Augmentation Research Center) .
Pada 1967, Douglas menciptakan barang yang ia deskripsikan sebagai “indikator posisi X-Y untuk sistem display”. Barang inilah yang kemudian diberi nama mouse. Douglas mengembangkan ini bersama teman sejawatnya, Bill English. Bill lah yang mengerjakan bagian perangkat keras dari tetikus ini.
Meskipun tetikus ditemukan oleh Douglas, namun ia tak pernah menerima royalti dari penemuannya itu. Pada suatu wawancara, Douglas berkata bahwa “SRI telah mematenkannya, tetapi mereka tidak tahu nilai dari barang ini. Beberapa tahun kemudian mereka melisensikannya kepada Apple seharga 40.000 dolar.”
Setelah kepemimpinan ARC diserahkan kepada Bertram Raphael dan kepemilikannya diserahkan pada perusahaan yang bernama Tymshare, lalu McDonnell Douglas, Douglas pun pensiun pada tahun 1986.
Setelah pensiun, bersama putrinya Christian Engelbert, Douglas mendirikan Bootstrap Institute dengan dana yang tidak terlalu besar dan menyelenggarakan seminar manajemen tiga setengah hari di Stanford University di sepanjang tahun 1989-2000 yang tampaknya berhasil menginspirasi banyak peserta seminar tersebut.
Sekarang, Douglas adalah Bapak Emeritus pada Douglas Engelbart Institute. Sedangkan putrinya menjabat Direktur Eksekutif . Pada tahun 2005, Douglas menerima dana penelitian dari Natioanl Science Foundation untuk projek open source yang diberi nama HyperScope. Pada 9 Desember 2008, Douglas dianugerahi kehormatan pada “Mother of All Demos” yang ke-40, kegiatan yang dibuat oleh SRI International.

PENEMU KEYBOARD

Biografi Christopher Latham Sholes

Sholes, Christopher Latham 
Lahir: 14 Februari 1819, di Mooresburg, Pennsylvania 
Meninggal: 17 Februari 1890, di Milwaukee, Wisconsin 
Panggilan: Penemu, Politikus, wartawan 
Geografis Koneksi ke Pennsylvania: Mooresburg & Danville, Montour Kabupaten
Keywords: Carlos Glidden; komputer; tata letak keyboard, QWERTY, Remington Arms Company; Remington No 2; Samuel Soules; Sholes & Writer Jenis Glidden, mesin tik, Negara Bagian Wisconsin Legislatif
Abstrak: Christopher Sholes, lahir pada 1819 di Mooresburg, Pennsylvania, menghabiskan sebagian besar karirnya bekerja sebagai wartawan, bekerja di berbagai bidang Wisconsin. Namun, Sholes paling terkenal dikenal dengan penemuannya, mesin tik praktis pertama serta tata letak keyboard umum,

QWERTY, yang masih digunakan sampai saat. Sholes penambahan tombol shift, adalah penemuan terakhirnya sebelum pensiun dan kematian akhirnya pada tanggal 17 Februari 1980.
Biografi
Lahir pada tanggal 14 Februari, 1819 di Mooresburg, Pennsylvania, Christopher Latham Sholes pindah ke Danville, Pennsylvania, sebagai seorang remaja. Di sinilah Sholes belajar perdagangan printer dengan bekerja sebagai magang ke printer. Pada usia 18, Sholes pindah ke Green Bay, Wisconsin, bergabung dengan 2 saudaranya, Henry dan Charles. Sholes adalah editor dari Enquirer Wisconsin untuk sementara waktu sebelum pindah ke Kenosha, WI pada tahun 1845, untuk menjadi editor / penerbit Telegraph Southport yang ia melanjutkan untuk mempublikasikan selama 17 tahun. Dia juga berkecimpung dalam politik; melayani di Senat Wisconsin from 1848-1849 dan 1856-1857 dan Majelis Negara Wisconsin 1852-1853. Sholes menjabat sebagai postmaster di Milwaukee selama Perang Sipil dan kemudian komisaris sebagai kolektor pelabuhan dan sebagai pekerjaan umum.
Sholes yang dikenal sebagai penemu aktif dan beberapa perangkat yang dikembangkan selama karir korannya. Penemuan kurang dikenal termasuk paging / perangkat penomoran diciptakan pada tahun 1864 dan mesin koran menangani. Perangkat ini membantu Sholes untuk mengembangkan mesin tik praktis pertama pada tahun 1867. Untuk membuat mesin ketik, Sholes bekerja sama dengan Carlos Glidden dan Samuel W. Soules. Ketiga orang itu diberikan paten untuk perangkat ini pada 23 Juni 1868. Sholes, dirinya dikreditkan dengan inventing tata letak mesin ketik keyboard, yang dikenal sebagai QWERTY karena enam kunci pertama memesan di baris ketiga. Memerintahkan diciptakan untuk memisahkan kombinasi huruf yang paling umum digunakan dua dalam bahasa Inggris sehingga akan menghadapi kemacetan pengetik mesin tik kurang. Sejak penemuan, QWERTY juga menjadi modern yang paling umum pada layout keyboard bahasa Inggris komputer.
Pada 1872, model telah disempurnakan meskipun surat-surat harus diketik di ibukota dan tidak ada nomor satu kunci. Tak lama setelah waktu ini, Sholes menjual hak cipta untuk Perusahaan Senjata Remington sebesar $ 12.000 dan mesin pertama kali dipasarkan sebagai "Sholes & Writer Ketik Glidden" pada tahun 1873. Kurang dari 5.000 mesin yang terjual, tetapi Sholes terus bekerja pada memajukan perangkat. Pada tahun 1878, Sholes telah menciptakan sebuah tombol shift sehingga huruf baik bawah dan atas dapat digunakan. Mesin canggih, "Remington No 2" menjadi sukses besar setelah dekade lain di pasar.
Sholes menghabiskan tahun kemudian pensiun di Milwaukee dan meninggal pada tanggal 17 Februari 1890. Ia dimakamkan di Pemakaman Rumah Hutan di Milwaukee.

Tuesday, August 9, 2011

Storage Device

Pengertian Storage device
Storage devices pada sistem komputer adalah kata lain dari secondary storage. Fungsinya untuk menyimpan data dan sistem operasi.
Contoh:
* Hard Disc
Hard disk merupakan salah satu media penyimpan data pada komputer yang terdiri dari kumpulan piringan magnetis yang keras dan berputar, serta komponen-komponen elektronik lainnya. Hard disk menggunakan piringan datar yang disebut dengan platter, yang pada kedua sisinya dilapisi dengan suatu material yang dirancang agar bisa menyimpan informasi secara magnetis. Platter-platter tersebut disusun dengan melubangi tengahnya dan disusun pada suatu spindle. Platter berputar dengan kecepatan yang sangat tinggi yang dikendalikan oleh spindle motor yang terhubung pada spindle. Alat elektromagnetik baca tulis khusus yang bernama head terpasang pada slider dan digunakan untuk menyimpan informasi ke dalam piringan atau membacanya. Slider terpasang di atas arm, yang kesemuanya terhubung secara mekanis pada suatu kumpulan tunggal dan tersambung pada permukaan piringan melalui suatu alat yang disebut dengan actuator. Selain itu ada juga logic board mengatur aktifitas komponen-komponen lain dan berkomunikasi dengan PC.
Setiap permukaan pada satu platter bisa menampung sekitar sepuluh milyar bit data yang diorganisasikan pada suatu “potongan” yang lebih besar dengan alasan kemudahan, dan memungkinkan pengaksesan informasi dengan lebih mudah dan cepat. Setiap platter memiliki dua head, satu di atas dan satu lagi di bawah, sehingga hard disk dengan dua platter memiliki empat permukaan dan empat head. Setiap platter menyimpan informasi dalam lingkaran-lingkaran yang disebut dengan track. Kemudian tiap track “dipotong-potong” lagi menjadi beberapa bagian yang disebut dengan sector, yang mana masing-masing sector menampung informasi sebesar 512 bytes.
Seluruh hard disk harus dibuat dengan tingkat presisi yang sangat tinggi karena komponen-komponennya berukuran sangat kecil. Bagian terpenting dari hard disk harus ditempatkan pada suatu tempat yang tidak bisa dimasuki udara untuk memastikan tidak ada benda asing yang masuk dan menempel pada permukaan platter yang bisa menyebabkan kerusakan head.
* Floppy Disc
Floppy Disk Drive yaitu suatu perangkat yang ada di dalam komputer sebagai asesoris dan pelengkap yang dapat menyimpan data di dalam disket dengan kapasitas rendah. Selain dapat menyimpan data didalam disket floppy disk juga dapat untuk booting computer, di dalam computer terdapat maximal dua floppy disk yaitu flopy “A” dan flopy “B” tetapi biasanya yang terpasang hanya flopy “A “ saja karena kegunaannya sangatlah terbatas.
* Flash Disc
USB flash drive adalah alat penyimpanan data memori flash tipe NAND yang memiliki alat penghubung USB yang terintegrasi. Flash drive ini biasanya berukuran kecil, ringan, serta bisa dibaca dan ditulisi dengan mudah. Per November 2006, kapasitas yang tersedia untuk USB flash drive ada dari 128 megabyte sampai 64 gigabyte.
USB flash drive memiliki banyak kelebihan dibandingkan alat penyimpanan data lainnya, khususnya disket atau cakram padat. Alat ini lebih cepat, kecil, dengan kapasitas lebih besar, serta lebih dapat diandalkan (karena tidak memiliki bagian yang bergerak) daripada disket.
* Compact Disc (CD ROM)
CD-ROM (singkatan dari Compact Disc – Read Only Memory) adalah sebuah piringan kompak dari jenis piringan optik (optical disc) yang dapat menyimpan data. Ukuran data yang dapat disimpan saat ini bisa mencapai 700MB atau 700 juta bita.CD-ROM bersifat read only (hanya dapat dibaca, dan tidak dapat ditulisi). Untuk dapat membaca isi CD-ROM, alat utama yang diperlukan adalah CD Drive. Perkembangan CD-ROM terkini memungkinkan CD dapat ditulisi berulang kali (Re Write / RW) yang lebih dikenal dengan nama CD-RW.
* SD Card
SD High-Capacity (SDHC) kartu menyediakan lebih banyak daya penyimpanan yang dapat dilepas daripada sebelumnya. With a capacity range starting at 4GB and going up to 32GB, developers have the choice to specify three data-writing speeds at guaranteed minimum data transfer rates. Dengan rentang kapasitas mulai dari 4GB dan pergi hingga 32GB, pengembang memiliki tiga pilihan untuk menentukan kecepatan penulisan data di dijamin minimal kecepatan transfer data.
The SD Association has established a new specification rating for the minimum data transfer for standard and high-capacity cards, as well as both types of host products. Asosiasi SD telah menetapkan spesifikasi baru rating untuk transfer data minimum untuk standar dan kartu berkapasitas tinggi, serta tuan rumah kedua jenis produk. With the new Speed Class specifications, the host product can check the fragmented state in the card and calculate the write speed in each part of the card. The host can then determine where to write the data according to its speed requirement. The three SDHC speed classes – Class 2, Class 4 and Class 6 – transfer data at least 2, 4 and 6MB per second. Dengan spesifikasi Kelas Panggilan baru, produk tuan rumah dapat memeriksa negara terpecah dalam kartu dan menghitung kecepatan tulis pada setiap bagian dari kartu. Tuan rumah kemudian dapat menentukan tempat untuk menulis data kecepatan sesuai dengan kebutuhan. Tiga kecepatan SDHC Kelas – Kelas 2, Kelas 4 dan Kelas 6 – mentransfer data sekurang-kurangnya 2, 4 dan 6MB per detik.

Tuesday, August 2, 2011


KOMPUTER adalah suatu peralatan elektronik yang dapat menerima input, mengolah input, memberikan informasi, menggunakan suatu program yang tersimpan dalam memori, dapat menyimpan program, dan hasil pegolahan serta bekerja secara otomatis.
Sebagai pengolah data untuk menghasilkan suatu informasi memerlukan sistem komputer (computer system) yang elemennya terdiri dari:
-       Hardware (perangkat keras)
 Seperti keyboard, monitor, speaker, joystick, dan lain lain
-       Software (perangkat lunak)
v Ada sistem operasi : linux, windows , macintos, unix, apple, solaris, freeBSD, CICS, MVPS, dll
v program aplikasi: microsoft, game, dll
-       Brainware (manusia sebagai pengendali)

Linux Operation System
Linux dibagi menjadi 3 distro (kategori):
1.     Berbasis debian: seperti debian, 64 studio, admatik, ubuntu, dll
2.     RPM: seperti mandiva, mandrake, IGOS, dll
3.     Slakware: seperti slakware , dll

Perkembangan Komputer
Secara umum, komputer terbagi manjadi 4 generasi:
-       Mainframe
Generasi pertama dengan ukuran yang sangat besar. Generasi ini muncul pada perang dunia kedua pada tahun 1941. Saat itu digunakan untuk mendesain pesawat.
-       Minikomputer
Generasi kedua memiliki ukuran yang relatif kecil, kemampuan menyelesaikan permasalahan lebih sederhana dibanding mainframe.Ciri-cirinya menggunakan transistor.
-       Workstation
Mempunyai kemampuan menyelesaikan perhitungan yang rumit karena menggunakan SO NT, dan dilengkapi dengan RIS yang handal. Ciri-cirinya menngunakn IC menggantikan transistor.
-       Personal komputer
Harga terjangkau, unuran kecil, penggunaan juga relatif lebih mudah dibandingkan  generasi sebelumnya.
Keunggulan dari PC adalah memiliki standarisasi sehingga dapat dilakukan proses kloning, dapat diproduksi secara massal dengan biaya murah tanpa mengurangi kinerjanya. PC memiliki bagian penting antara lain: CPU (central processing unit), monitor, keyboard, mouse dan printer.

Processor
Kecepatan proses operasional komputer bergantung pada jenis processornya. Processor yang mempunyai 8 bit memiliki 8 data bus, contoh generasi XT. Processor 16 bit mempunyai 16 data bus, contohnya generasi AT. Processor 32 bit memiliki 32 data bus, contohnya generasi 386, 486, dan pentium.

Motherboard
Berfungsi sebagai tempat bagi komponen-komponen yang terintegrasi seperti processor, memory, sound card, input/output (IO) dll. Komponen yang melekat pada motherboard al: socket processor, chipset, slot ram, bios, slot ekspensi, serial port dan USB port.

Monitor
Terdiri dari 2 jenis yaitu monitor CRT (Cathhode Rays Tube)
Dan monitor LCD (Liquid Cristal Display).

Keyboard dan Mouse
Digunakan untuk menginput data. Jenis keyboard yang paling populer dan banyak digunakan saat ini adalah QWERTY

Monday, February 21, 2011

cheat ganti nama pet (CE mode)

tools :

CE 561
Mozilla firefox

1. buka ns kalian
2. masuk pet shop
3. pilih pet yg akan di beli
4. buka CE
5. pilih process->plogin container

chet exp 15k

swf:
http://www.mediafire.com/?11vi3bd9ay9w529

d grade c & b ad instn misi yg expx 15k ,.,.,.

nb: misi tsbt hny bs d pke 2x sehari,.,.,

hack jutsu secret

*Peralatan
Fiddler
http://www.ziddu.com/download/13859927/Secret_Jutsu_Erlan_Hax.rar.html ( Password Swf ) www.erlan-hax.co.cc


*Step

1. Download dulu fiddler
2. Kemudian Install Fiddler

edit nama boss

Cara x sama kaya edit weapon & back item dll
Pke CE 5.6.1
Process list x browser yg anda gunakan
ganti Value type nya menjadi Text
scan boss yang anda inginkan untuk merubah nama nya
Muncul address banyak dan anda klik Ctrl+A
Anda copy address tersebut sampe k bawah semua

chaet critical 100%

From "-nameless"....works for me!
require
-Flash Player (latest version)
-Chrome/Firefox
-Cheat Engine

NEW critical hack version 3
1. Play NS and go to profile (recommended)

lawan gingerbrat (CE mode)

langkah-langkah:

1.masuk ke char anda
2.buka hunting house
3.buka CE
4.pencet gambar komputer yang kecil,pilih plugin container
5.ganti value typenya jadi text
6.scan ene_83(ginkotsu,kalo mau yang lain listnya ada di bawah)
7.ubah valuenya jadi ene_152(gingerbrat)
8.jangan lupa pake cheat lv bypass jadi lv 5 biar gampang lawannya
9.serang ginkotsu,saat anda lihat ginkotsu akan berubah menjadi gingerbrat
10.kalo ada yang punya cheat lawan boss valentine kasih tau ene-enenya

Tips learn jutsu secara cepat dan tepat

alat dan Bahan:
Google crhome/Flock/opera/fifefox dll.
cheat engine


Langkah2:

1. buka CE pilih Select aProcces to open
2. pilih apa web yang kamu pake
3. klik enable spedd hack di kanan
4. ubah speed dri 1.0 ke 500.0
5. nikmati cepatnya learn skill
NB: sekali gunakan tips ini jgn buka misi atau pun preview jutsu bisa bisa Keuar satpam ns (Shin) dan harus tetap di academy
Sekian tips dri saya

Wednesday, February 9, 2011

software token di earn saga token

link: http://www.ziddu.com/download/13714007/PLatinumhideIP.zip.html

cara:download dlu filenya...
klo udh tnggl di crack aja kn mudah...
bka platinum hide IPnya dan plih negara terserah yg diingnkan klik ok..
nnti klik hide IP...selesai deh..

OHK hunting hous + valentine + xmass boss + bonus

Tools : fiddler
swf file :
>OHK BOSS+bonus : http://www.ziddu.com/download/13742932/OHKbossxmasval.rar.html
>Spookcy edition : http://www.ziddu.com/download/13743027/SpoockyEdisiValentine.rar.html

1. Close all your browser and fiddler empty [do ctrl + a then press delete on the autoresponder]
2. Clear cache using CCleaner
3. Open your fiddler

chaet weapon and all style

Peralatan *

Fiddler

http://www.ziddu.com/download/13735460/AllHackInventoryNinjaSaga.rar.html ( File Swf )

Langkah Langkah *

1.Buka Fiddler Extract File Yang Tadi Di download > Lalu Drag all Files to Fiddler

2.Buka Mozila Lihat Di kanan Bawah Ada bacaan Disabled Klik Kanan Ganti Jadi Force

request item sepuasnya

Biasanya kita hanya bisa mengirim request item 2x sehari, namun dengan cara ini kalian bisa mengirimkan request itm sepuasnya...........

*langsung saja

1.buka ninja saga
2.buka charles
3.klik yang gambar hati terus klik start
4. breakpoint amf

cheat gold NS (naginata)

Gold Hack
Tools:

* Fiddler
*Gold Hack.rar ( http://www.ziddu.com/download/13529212/GoldHack.rar.html )

Langkah-langkah untuk Gold Hack
* Download file yang dibutuhkan
* Ekstrak file yang didownload
* Tarik ke fiddler (autoreponder)
* Refresh Ninja Saga

All Mission Reguler Instant

Tools : fiddler
swf file: http://www.mediafire.com/download.php?h5dqwt9k23hd5al
Password : zokagelampung

petunjuk :
1. buka fiddler
2. drag swf (sesuai level berapa yang mau di jadiin instan) ke autoresponder di fiddler
3. buka browser trus clear cookies and cache
4. play NS

Monday, February 7, 2011

CHEAT HAIR STYLE (C.E mode)

New Hack

Cheat Hair Buat Char Baru

Langsung Saja

1.Buka .. Char Ns anda lalu Klik create Masukan nama Buat char anda .

2.Buka Cheat Engine Value Typenya Text

ultimate valentine mission + boss dummy

tools: Fiddler
required:
boss dummy
http://downloads.ziddu.com/downloadfile/13706062/ene_153.rar.html
unlimite valentine

Update Lagi Bro .Langsung Ajah Deh

1.Siapkan Cheat Engine

2.Masuk Ninja Saga Nah Buka Cheta engine . Tulis Jumlah Token Mu

3.Lalu First Scan > Convert 1 Token Mu di headquarter Nah Scan Lagi Jumlah tokenmu Skrang Jadi Klik Next Scan

4.Nah Ketemu Satu addres .Klik addres tersebut dan Tambah tulisan ini +10

Monday, January 31, 2011

event valentine

Mungkin masih banyak player yang kebingungan tentang event valentine, berikut ini saya jelaskan tentang event valentine Ninja Saga.

Misi Valentine

Untuk misi valentine, player diharuskan mengumpulkan barang sesuai yang diminta diatas (lihat kotak bagian kanan yang berisi ikon (boneka, bunga, parfume, dll) itu adalah barang yang perlu dikumpulkan. Misal, pada icon tedy bear coklat tertulis 0/4, artinya kalian perlu mengumpulkan 4 buah tedy bear, dan untuk yang

weapon boz

k juga baru tau ni dan mau nyoba work /gak
kt bang cielo bilang sering mendapatkan senjata boz pada waktu sore hari (ini menurut Hoki ane :D) dan juga dia memakai cheat 1 hit boz
Kalau main murni kadang juga susah mendapatkan senjata rare dan juga magatama abu". Kalau pake 1 hit kill kan kita bisa cepet bunuh boss dan kemungkinan mendapatkan senjata rare dan magatama lv5 lebih besar :D

Hack PvP kebal debuff

SWF :
download link
http://www.ziddu.com/download/13594614/Immunityhackpvp.rar.html

Caranya :
1. Download dulu fiddler
2. Kemudian Install Fiddler
3. Baru jalankan Fiddler
4. Klik Tab AutoResponder (yg icon-nya petir hijau)
5. Centang kotak "Enable automatic responses" dan juga " Permit passthrough for unmatched request"
6. Jatuhkan .SWF File yang kamu download tadi ke kolom AutoResponder

cheat yamata head sword and ruroni suit

*Tolls

Fiddler
Swf Special

* Steps

1.Buka Fiddler anda.

2.Extract File Swf Nya .. Dan File Nya Drag Ke fiddler

Instant Misi

Soryy gna sebelum nya ane dah post nih chit... ini Update nya gan.
http://www.4shared.com/file/XA6aN4Rc/Instan_Mission_by_Fajar_Satrio.html
Tools :
1.Fiddler'2

Tutorial Menggunakan Fiddler :
1.Buka Fiddler , Drag File Swf nya , kasih Regex nya di rule editor terus di save

alternative cheat gold (CE mode)

Bagi yg tdk bisa menggunakan fiddler dan cuma tau pakai CE...ini adalah alternative u/ cheat gold...(diambil dr cara menggunakan cheat "7 Rare Weapon NS")...

Tools : Cheat Engine
Required: Lv 13++

1. Mainkan misi lv13 Escape kriminal
2. usahakan dpt item Chakra Scroll (item10) atau Healing Scroll (item11)
3. klo tdk dpt ulangi lg misi itu...
4. klo dpt item...buka CE...pilih proses sesuai browser yg d pakai
5. Value Type : Text

cheat Ultimate Exp

Tools: Fiddler
Donload SWF : http://www.4shared.com/file/ElZW2ts2/EXP_HACK_BY_Fajar_Satrio.html


Langkah2:
* Download required file
* Extract downloaded files
* Drag ke fiddler (auto responder)
* Clear Cache

cheat by pass lv untuk WB dan misi valentine

Tools: Cheat Engine
Required: ninja saga

1. buka CE
2. scan jumlah gold kamu...value type : 4 Bytes
3. akan muncul address d sebelah kiri...

Sunday, January 30, 2011

Cara merubah ukuran gambar header pada blog

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

Memasang gambar pada header sebenarnya sangat mudah. Yang sering menjadi masalah justru pada ukuran gambarnya yang tidak pas, sehingga tampilan header bisa jadi lucu dan berantakan. Untuk mengatasi hal ini ada 2 cara yang bisa dilakukan.

Pertama adalah dengan merubah ukuran header sesuai ukuran gambar (caranya bisa dilihat melalui tulisan ini). Sedangkan yang kedua adalah kebalikannya, yaitu merubah ukuran gambar sesuai ukuran header. Ini bisa dilakukan dengan menggunakan program pengolah gambar seperti Photoshop, Adobe Ilustrator, Corel Draw, Macromedia Freehand MX dan masih banyak lagi. Tetapi bila kesulitan dalam menggunakan program tersebut, anda juga bisa mengunakan Microsoft Office Picture Manager, suatu program sederhana yang terinstall satu paket dengan Microsoft Office Word, Excel dan Power Point. Jika ingin mencoba anda bisa ikuti beberapa langkah berikut:

1. Pertama siapkanlah gambar yang akan anda jadikan sebagai penghias header blog anda, tentunya dengan format file JPEG atau PNG.

2. Sebelum merubah ukuran gambar tersebut, ketahuilah terlebih dahulu ukuran header blog anda (Jika belum tahu caranya bisa anda lihat melalui tulisan ini).

3. Jika sudah sekarang klik kanan pada file gambar tersebut. Kemudian arahkan kursor ke Open With dan kliklah pada Microsoft Office Picture Manager.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

4. Begitu gambarnya terbuka di halaman Microsoft Office Picture Manager, kliklah Edit Picture pada menu bar.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

5. Maka akan terbuka panel di sebelah kanan. Cari dan kliklah pada Resize.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

6. Sekarang centanglah pada Custom width x height. Masukkanlah ukuran lebar (width) header blog anda pada kotak sebelah kirinya. Kotak sebelah kanan abaikan saja. Pada contoh ini saya menggunakan lebar header 900 px. Setelah di isi, perhatikanlah di bagian bawah. Tampak 2 baris ukuran. Original size adalah ukuran gambar asli anda. Sedangkan New Size adalah ukuran gambar yang telah dirubah. Sekarang kliklah OK.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

7. Lanjutkan dengan mengklik ikon back pada panel Resize sebelah kanan atas.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

8. Kemudian klik Crop.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

9. Seakarang tampak ada garis dan siku hitam disekeliling gambar. Itulah hendel yang bisa ditarik-tarik untuk memotong gambar.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

10. Tariklah hendel sebelah atas dan sebelah bawah secara bergantian ke arah tengah gambar sehingga formatnya menjadi memanjang. Bagian samping biarkan saja karena ukurannya sudah sesuai dengan lebar header (dalam contoh ini 900px).

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

11. Sekarang perhatikan pada panel Picture Dimensiens di sebelah kanan. Pada bagian New tampak ukurannya menjadi 900 x 140 pixels. Angka 900 adalah lebarnya dan angka 140 adalah tingginya. Jika angka untuk tingginya belum pas dengan tinggi header blog anda, tariklah pelan-pelan salah satu hendel tadi kearah dalam atau ke luar, sambil memperhatikan perubahan angkanya. Atau juga bisa dengan menaik-turunkan angka pada kotak Top dan Bottom pada panel. Aturlah dengan cermat sampai ukuran tingginya menjadi pas dengan tinggi header blog anda. Jika sudah kliklah OK.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

12. Sebagai contoh hasilnya akan menjadi seperti ini.

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

13. Sekarang gambar anda sudah bisa disimpan. Kliklah File, lalu piih Save as. Tentukan lokasi penyimpanan dan nama file gambar anda lalu akhiro dengan SAVE. Selesai.

Harap diingat ketika anda menutup program ini akan keluar peringatan seperti di bawah ini. Pilihlah Don’t Save jika anda ingin file aslinya tetap utuh seperti semula (tidak ikut terpotong).

Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header

Read more: Cara Merubah Ukuran Gambar untuk Header - blogernas http://www.blogernas.co.cc/2010/06/cara-merubah-ukuran-gambar-untuk-header.html#ixzz1CaohVfD1

Wednesday, January 26, 2011

cheat naikin level talent jadi lv 10 semua

peralatan:
1.charles
2.Java VM
3..skill dlm ngecheat
4.segelas susu.., yg mereknya milo klo bisa
5.bantal
6.guling

wkwkwk langsung aj nih dia:

cheat Perfect HP and CP

Tools: CE
Required: -

HP God
1. Buka Ninja Saga (jangan diplay dulu).
2. Buka Cheat engine dan pilih process dari browser yang kalian gunakan.
3. Scan Type: Search this array, Value Type: Array of Bytes, centang HEX.
4. Scan "28 00 00 00 0C 03 00 00 26 02 00 00 03 00 00 00".
5. Double-click Valuenya.

Menambah Aksesoris blogger Anda????

 

Konon, blog itu berjenis kelamin perempuan. Dan, karena itu, perlu dihiasi dg aksesoris supaya selalu tampak cantik dan dapat menarik hati kaum blogger (yg ini berjenis laki-laki).


Berikut sejumlah "perhiasan" blog yg dapat dipasang di blog Anda yg berfungsi tidak hanya sebagai perhiasan tapi juga untuk menarik hati kaum blogger (baca, pengunjung) dan search engine. Sekali lagi perlu diingat, aksesoris ini hanya dapat dipasang pada blog yg templatenya dapat diedit seperti blogspot.com, blogdrive.com plus blog yg domain/hostingnya beli s
endiri, tentunya.

Tuesday, January 25, 2011

New cheat Gold, Exp, TP, dll

Menambah Google Translate di Blogger

Cara Menambahkan Google Translator
Bagi yang pingin nambah google translate di blogger xan nih caranya

Buka LayOut Blogger kemudian Copy Script Code di bawah ini ke Gadget HTML blog kamu

NIH SCRIPT CODENYA

CARA MEMBUAT TEKS BERJALAN DI NAVBAR

pada kesempatan kali ini aku akan membahas tentang Membuat Teks Berjalan Di Navbar
Kalau kalian mengunjungi blogku pasti pada Navbar atas akan ada tulisan "WELCOME TO MY BLOG",
nah seperti itulah Teks Berjalan Di Navbar Atas  yang akan ku
bahas. Menurutku trik ini agak sedikit unik karna Teks akan berjalan
huruf demi huruf... gimana tertarik ? ok ikuti langkah berikut ini :

1. Login ke Blogger -> Tata Letak -> Elemen Halaman -> Tambah Gadget
2. Copykan Kode di bawah ini pada kotak yang tersedia :

cara mengganti favicon pada blogger

Cara mengganti favicon di blogger. Favicon adalah icon/gambar yang terletak pada address bar dari suatu web browser. Setiap situs atau blog biasanya memiliki favicon.

Pada blogspot, favicon yang dibuat berupa logo blogger berwarna orange. Favicon ini tidak bisa diganti begitu saja melalui setting/pengaturannya. Lalu bagaimana jika anda ingin mengganti/merubah favicon ini?

Monday, January 24, 2011

cheat gold with CE

Tools: Cheat Engine
Required: Daily Task harus 4/4 atau 6/6
kemungkinan berhasil 50%

1. buka CE
2. scan jumlah gold kamu...value type : 4 Bytes
3. akan muncul address d sebelah kiri...

cheat emblem non permanen

Tools : Cheat Engine
Required: 1 token, free user (maaf premium user tdk bs pakai)

cara pakai
1. scan jumlah token
2. centang Also Scan Read Only Memory, Value Type 4 Bytes
3. akan muncul byk address
4. prg ke headquarter, convert 1 token ke gold

cheat 5 elemen

Tolls :
Cheat Engine
Token (lebih disukai di atas 100)

Langkah-langkah:
1. Pergi ke Ninja Saga.
2. Buka Cheat engine.
3. Scan Total Token yang Anda miliki di CE.

Thursday, January 20, 2011

Toy Story 3

FILM TOY STORY 3 (3D)



Tanggal Rilis :16 Juni 2010
Jenis Film :ADventure | Animation
Diperankan Oleh :Tom Hanks, Tim Allen, Joan Cusack, Don Rickles


TOY story I dirilis 1995 kemudian kedua 1999 setelah lebih dari 10 tahun baru muncul yang Toy story 3.   Bagaimana cerita film yang ke 3 ini?.

film Cars 2 bakalan dirilis

Selain kompetisi balap antar dunia, Lightning McQueen dan rekannya Mater juga akan terlibat dalam aksi menyelamatkan mobil agen rahasia Inggris.


Walt Disney Pictures dan studio animasi Pixar berniat memperlihatkan kisah petualangan mobil balap Lightning McQueen di film "" dengan konsep yang lebih hebat dari film pertamanya, "". Hal ini nampak dalam beberapa ilustrasi gambar perjalanan Lightning McQueen dan rekannya Mater melewati beberapa negara yang menjadi lokasi perlombaan balap paling spektakuler yakni London, Paris, Jepang dan Italia seperti dikutip dari Empire.

template blog


2 hari ini saya sibuk mengutak-atik template blog,, ini akibat melihat blog sebelah yang keren banget.. alhasil saya bertekad membuat tampilan blog saia menjadi lebih berbeda juga...
pertama yang harus saya lakukan adalah meminta bantuan google untuk melist web mana saja yang menyediakan free template.. hihihihihi...

cheat undead PvP

Tools: Cheat Engine
Required: -

1. buka CE
2. scan jumlah gold kamu...value type : 4 Bytes
3. akan muncul address d sebelah kiri...
4. klik 2x...addressnya muncul d bawah...

cheat 2011 battle suit (non permanen)

gan ini cuman buat fun aja lumayan buat gaya
ini bukan permanent jadi jngn ngamuk yah buat di SS aja sih kan lumayan lah hehehe
tools
fiddler
file swf Battle suit (Blue) diunduh disini http://www.mediafire.com/?jsnfd4ttw6d1h0n
file swf soul katana Namigaeshi diunduh disini http://www.mediafire.com/?ctr13n2e7diq6e4
caranya pake nubie costum male dan weapon kunai OK

cheat mengubah nama pet

Tools: Charles
Required: gold u/ beli pet, lv20 chunin

1. pergi ke pet shop
2. pilih pet yg ingin dibeli...tp jgn dibeli dulu...
3. buka charles...breakpoint...
4. kembali ke NS...beli pet yg sdh kalian pilih...

cheat hair style + dark skin

Tools: Charles
Required: Emblem for premium user / token for free user

krn tampilan d style shop sdh brubah, maka cheat Hair Style diupdate lg...kali ini dgn mengungkap rahasia Drak Skin yg tdk sengaja sy dptkn dan blm prnh sy share sblmnya...Ingat...cheat ini permanent...

Langkah2
1. Mainkn NS
2. Pergi ke Style Shop
3. Buka Charles
4. Breakpoint Charles
5. Ganti ganti rambut apa aja
6. Kembali ke Charles...Execute 2x...
7. klik Edit Request>>>AMF
8. Ganti kode XX_0 dengan kode rambut yg kalian inginkan...
contoh: Char Male

[2] String 31_0 => Kode Rambut (Topeng Anbu)
[3] Number 0 => Kode Warna Rambut Hitam
[4] Number 4294967295 => Kode Warna Kulit (khusus dark skin)

9. execute 2x dan lepas break point...
9. reload NS...

liat char teman2...

Kode Rambut NS yg lain
http://www.facebook.com/photo.php?fbid=1516784483131&set=o.129995523677297

contoh SS Dark Skin
http://www.facebook.com/photo.php?fbid=1531394448371&set=o.129995523677297

Cara Penggunaan Charles
http://www.facebook.com/photo.php?fbid=1521278435477&set=o.129995523677297

cheat rare weapon

Tools : Cheat Engine
Required: Lv 13++

1. Mainkan misi lv13 Escape kriminal
2. usahakan dpt item Chakra Scroll (item10) atau Healing Scroll (item11)
3. klo tdk dpt ulangi lg misi itu...
4. klo dpt buka CE...pilih proses sesuai browser yg d pakai
5. Value Type : 4 Bytes
6. scan item10 klo dpt chakra scroll atau item11 klo dpt healing scroll
7. muncul address d sebelah kiri...klik 2x...muncul address d bwh...
8. ganti value jadi kode rare weapon...
9. selesaikan misinya...
10. reload NS...

Daftar Kode Rare Weapon
http://www.facebook.com/photo.php?fbid=1516821324052&set=o.129995523677297

cheat 3 in 1

Tools: fiddler
swf file : http://www.ziddu.com/download/13320941/TERMINATOR.zip.html

isinya..
1.reset point (tidak harus pake daily task)
2.100juta gold
3.npc level 100
caranya sprti biasa...

credit : GK

cheat NPC lv 100

Kalo ada yang kesusahan ujian Anbu Nanti bisa rekrut NPC LV 100 ini Link sama passnya, bisa di taruh di fordis juga

link : http://www.ziddu.com/download/13299299/NPClv100.rar.html
pass : http://www.facebook.com/group.php?gid=129995523677297 (kayaknya tanpa pas bisa di ekstrak)

cheat mengubah semua misi jadi training dummy

langsung ja nieh dia linknya:
http://www.ziddu.com/download/13298596/DummieMission7jan2011.rar.html

drag semua swf filenya k fiddler